in ,

Bakal Ada 3 Panggung, Ini Deretan Artis yang Tampil di Ngayogjazz 2021

gnews piknikdong
Bagikan:

Ngayogjazz 2021 akan segera digelar 20 November 2021 nanti, dan kali ini hadir di Dusun Karang Tanjung, Desa Pandowoharjo, Ngaglik, Sleman.

Advertisements

Mengusung tema “Tetep Ngejazz Lan Waspada”, Ngayogjazz mengajak agar para pelaku seni budaya, khususnya pelaku seni pertunjukan, musisi, dan seniman, dan juga para penikmat untuk tetap bergerak dan berkreasi.

 Artis yang Tampil di Ngayogjazz 2021
Penampilan Brayat Endah Laras di Panggung Ngayogjazz 2020, photo : Ngayogjazz

Nantinya bakal ada 3 panggung di Ngayogjazz 2021 dimana semua panggung memiliki nama yang tersemat doa, panggung tersebut adalah panggung bergas, panggung waras dan panggung  saras.

“Ada 3 Panggung Ngayogjazz 2021 di Dusun Karang Tanjung dan dalam nama panggung tersebut tersemat doa,”

ungkap Bambang Paningron saat Temu Media Ngayogjazz 2021, di Hotel The Alana Yogyakarta, 15 November 2021.

Selain itu ada hal yang sangat di tunggu dalam setiap pergelaran Ngayogjazz, yakni tentang artis yang bakal tampil.

Penasaran siapa saja artis yang bakal ada di Ngayogjazz 2021? Berikut ini daftarnya.

Advertisements

Artis yang tampil di Ngayogjazz 2021

Pangung Bergas

1. NOTO DAN SWINGAYOGYA BIGBAND

2. WATUJAGO KWARTET (TreJazzCom Trenggalek)

3. KUA ETNIKA & PENI CANDRA RINI

4. FJAZZC-SAXUNITY (Fusion Jazz Community Surabaya)

5. NITA AARTSEN & JOGJAC TEAM (Mike Del Ferro, Alexander, Olaf Keus, Kuba Skowronski)

6. YK SAMARINDA

7. KRAKATAU ETHNO

Panggung Waras

1. COKEKAN

2. SATRIA QUARTETT (Komunitas Jazz Purwokerto)

3. SECONDA VOLTA

4. MLDJAZZPROJECT

Advertisements

5. JAVA FIVE (Komunitas Jazz Ngisoringin Semarang)

6. ADITYA ONG QUARTET

7. MARIO ZWINKLE & JOYOSUDARMOS

8. THE ALIANSI SKAJAZZ ANSAMBLE

9. BALAWAN & BRAYAT ENDAH LARAS

Panggung Saras

1. PALEMBANG JAZZ COMMUNITY

2. DEVANO GABRIEL (Balikpapan Jazz Lovers)

3. MAGELANG JAZZ COMUNITY

4. BLUE BATIK REPLICA NEW GENERATIONS (Pekalongan Jazz Society)

5. 3 & 4 MRS. HOLDINGSKY (Komunitas Jazz Ponorogo “Jazztilan”)

6. JOGJA BLUES FORUM

7. ALFADO JACOB TRIO (Solo Jazz Society)

8. TITISARI TAHU ISI

9. SETERUSUNYI

10. PEEMAÏ (PERANCIS)

11. FRAU

12. PAPUA ORIGINAL

Seberapa menarik artikel ini?

Klik bintang untuk memberi vote.

Penilaian rata-rata 5 / 5. Jumlah 12

Jadilah yang pertama memberi peringkat disini.

Kami mohon maaf karena posting ini tidak berguna untuk Anda

Biarkan kami memperbaiki pos ini

Beri tahu kami bagaimana kami dapat memperbaiki pos ini?

Yuk gabung channel whatsapp Piknikdong.com untuk mendapatkan info terbaru tentang Wisata, Kuliner, Resep, Event, Musik, Viral, Tips dan hal menarik lainnya. Klik di sini (JOIN)

Penulis : Redaksi

Mengulas tentang ragam informasi menarik yang sedang trending saat ini secara detail dan berdasarkan fakta.