in ,

Line Up dan Rundown Pesta Bebas Berselancar atau PBB Bogor 2023

gnews piknikdong
Bagikan:

Piknikdong.com – Bingung mencari line up dan rundown event Pesta Bebas Berselancar Bogor 2023 atau PBB Bogor 2023? Tenang, sekarang kamu sudah berada di tempat yang sangat tepat.

Pesta Bebas Berselancar merupakan festival musik teranyar dari Memorise dan akan diselenggarakan hari ini 17 Juni 2023 di di Area Ring 2 Stadion Pakansari, Bogor.

Line Up dan Rundown Pesta Bebas Berselancar atau PBB Bogor 2023-min
Line Up dan Rundown Pesta Bebas Berselancar atau PBB Bogor 2023

Tentu banyak sekali penampil atau artis yang akan tampi di Pesta Bebas Berselancar 2023 ini siapa sajakah itu?

Berikut ini line up lengkap dan rundown detailnya di 2 Panggung Pesta Bebas Berselancar yakni Panggung Sekjen dan Panggung Berselancar.

Line up dan Rundown Pesta Bebas Berselancar 2023 atau PBB 2023

1. Panggung Sekjen

Berikut ini line up dan rundown Pesta Bebas Berselancar 2023 untuk Panggung Sekjen.

  • 12.30 Open Gate
  • 14.00 Munhajat
  • 15.00 Nadin Amizah
  • 16.30 JKT 48
  • 18.00 Andra & The Backbone
  • 19.30 The Cangcuters
  • 20.30 Dewa 19
  • 22.00 Feel Koplo

2. Panggung Berselancar

Berikut ini line up dan rundown Pesta Bebas Berselancar 2023 untuk Panggung Sekjen.

  • 12.30 Open Gate
  • 13.00 Flourish
  • 14.30 Reality Club
  • 15.30 Dongker
  • 17.00 The Panturas
  • 18.00 Morfem
  • 19.00 Bongabonga Bersama 3 Oshi (Ayana Shahab, Cindy Yuvia & Michelle Christo)
  • 20.30 The Jansen
  • 21.30 Tipe-X

Tidak hanya penampilan artis keren saja yang ada di Pesta Bebas Berselancar ini, terdapat pula aneka hiburan pendukung seperti spot kuliner di F&B Area hingga banyak hal menarik di Community Area.

Cara menuju lokasi Pesta Bebas Berselancar 2023

Tidak sulit mencari lokasi Pesta Bebas Berselancar atau PBB Bogor 2023 ini, karena berada tepat di Jl. Gor Pakansari No.26, Pakansari, Kec. Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat 16915 (Google Map).

1. Dari arah Jakarta, melewati Jl. Raya Bogor lalu menuju Jl. Pemda Bogor, setelah
sampai di SPBU Pertamina Pemda Cibinong belok kiri ke arah Stadion Pakansari.

2. Dari pintu keluar Gerbang Tol Sirkuit Sentul, menuju Jl. Alternatif Sentul, setelah
sampai di perempatan Jl. Raya Bogor lurus menuju Jl. Alternatif Gor Pemda ke
arah Stadion Pakansari.

3. Dari arah Bogor melewati Jl. Raya Bogor, lalu belok kiri melewati Jl. Alternatif GOR
Pemda, kemudian lurus menuju Stadion Pakansari.

4. Setelah sampai di Stadion Pakansari, masuk melalui Pintu Utara 2 atau Pintu
Barat. Tempat untuk parkir ada di area Parkiran I, J, B, C, dan F.

Harga Tiket Pesta Bebas Berselancar 2023 Bogor

Dilangsir dari official tiket resminya yakni yesplis.com, berikut ini detail harga tiket PBB 2023 atau Pesta Bebas Berselancar 2023 di Bogor.

  • Gelombang 6 Rp 229.000 – HABIS
  • Gelombang 5 Rp 199.000 – HABIS
  • Gelombang 4 Rp 185.000 – HABIS
  • Gelombang 3 Rp 150.000 – HABIS
  • Gelombang 2 Rp 125.000 – HABIS
  • Gelombang 1 Rp 75.000 – HABIS
  • Early Entry Rp 200.000 – HABIS
  • OTS Rp 249.000 – MASIH TERSEDIA

Bagi yang ingin membeli tiketnya bisa melalui link disini https://yesplis.com/event/pesta-bebas-berselancar

Perlu diketahui maksimal pembelian tiket 1 orang bisa membeli 5 tiket Pesta Bebas Berselancar 2023.

Seberapa menarik artikel ini?

Klik bintang untuk memberi vote.

Penilaian rata-rata 5 / 5. Jumlah 7

Jadilah yang pertama memberi peringkat disini.

Kami mohon maaf karena posting ini tidak berguna untuk Anda

Biarkan kami memperbaiki pos ini

Beri tahu kami bagaimana kami dapat memperbaiki pos ini?

Yuk gabung channel whatsapp Piknikdong.com untuk mendapatkan info terbaru tentang Wisata, Kuliner, Resep, Event, Musik, Viral, Tips dan hal menarik lainnya. Klik di sini (JOIN)

Penulis : Redaksi

Mengulas tentang ragam informasi menarik yang sedang trending saat ini secara detail dan berdasarkan fakta.